Posted by : Riday Revolted
Kamis, 30 Mei 2013
Nama:
- Kanji: 額当て
- Kanji: 額当て
- Romanji: Hitai-ate
- Literal English: Forehead Protector
- English TV: Headband
- Indonesia: Pelindung Dahi
Hitai Ate merupakan pelindung dahi atau ikat kepala yang dikenakan oleh hampir setiap Ninja, terbuat dari plat logam yang diukir dengan simbol dari desa masing-masing Ninja, dan biasanya disatukan di selembar kain yang berwarna. Pelindung dahi ini diperoleh saat kelulusan Ninja dari Akademi, dan kelulusan ketingkat-tingkat selanjutnya.
Dalam cerita Anime Naruto pelindung dahi ini dikenakan oleh para Ninja dengan berbagai gaya. Semisal, Sakura Haruno, Genma Shiranui, Izumo Kamizuki dan Choji Akimichi menggunakan pelindung dahi sebagai bandana rambutnya hanya saja kalau milik Genma Shiranui simbol desanyamenghadap kebelakang, Shikamaru Nara mengenakannya dilengan atasnya, Rock Lee dan guru Guy memakainya sebagai sabuk di pakaian jumpsuits hijau mereka, dan juga Temari serta Hinata mengenakannya sebagai chokers. Kakashi Hatake mengenakan pelindung dahi sebagai penutup mata, dan masih banyak lagi.
Pelindung dahi ini dimaksudkan untuk melambangkan kebanggaan desa dari masing-masing Ninja dan juga simbol dari kesetiaan mereka untuk desanya. Para Ninja menganggapnya sebagai bagian yang penting, terhormat dan sebagai tradisi bagi mereka.
Beberapa Ninja pelarian seperti Zabuza Momochi tidak berhenti memakai pelindung dahi mereka, sementara yang lain seperti Orochimaru membuangnya. Sedangkan organisasi yang bernama Akatsuki, semua anggotanya masih memakai pelindung kepala namun mereka menggoresnya secara horizontal pada pelindung dahi tersebut, hal tersebut menunjukkan bahwa mereka telah mengkhianati desanya, menghapus rasa kesetiannya kepadanya desanya dan menolak untuk kembali ke desanya. Berbeda dengan Ninja dari Amegakure, mereka menggores pelindung dahi mereka bukan berarti mereka menjadi pengkhianat desa
melainkan itu merupakan tanda kemenangan mereka atas perang saudara antara Hanzo (pemimpin yang Amegakure) dan Pain (pemimpin fraksi pemberontakan atas Akatsuki).
Sejak pembentukan Aliansi Shinobi pada Perang Dunia Shinobi ke-4, pelindung dahi baru telah dibuat oleh Mifune tapi didesain oleh Gaara. Pada pelindung dahi ini tidak tertera simbol masing-masing desa melainkan tulisan kanji (忍). Tulisan tersebut melambangkan bahwa Shinobi yang dulu memperjuangkan desa mereka sendiri-sendiri, sekarang mereka akan bersatu dibawah satu Aliansi.
Warna dan Style
Dalam setiap seri Anime Naruto pelindung dahi ini diketahui dalam berbagai macam warna dan bentuk, berikut beberapa penjelasannya:
1. Warna Biru: Ini adalah warna paling umum dari semua pelindung dahi yang dikenakan oleh Ninja.
2. Warna Merah: Beberapa Ninja memiliki pelindung dahi berwarna merah seperti Rock Lee dan Guy. Ninja lainnya berubah dari biru menjadi merah selama mereka mengalami kenaikan tingkatan.
3. Warna Hitam: Banyak yang memakai pelindung dahi hitam seperti Kakashi Hatake, Sai, Neji Hyuga, Gaara, Itachi Uchiha dan Temari.
4. Warna Putih: Meskipun hampir tidak pernah terlihat, pelindung dahi ini pernah digunakan oleh Bee dan beberapa Ninja di Komugakure.
5. Warna Ungu: Beberapa Ninja dari Otogakure pernah mengenakan pelindung dahi ini, seperti Zaku Abumi, Kin Tsuchi dan Dosu Kinuta. Inoichi dari Konoha Ino Yamanaka juga memakai pelindung yang berwarna ungu. Serta beberapa Shinobi dari Hoshigakure, seperti Akahoshi, Kinkaki dan Ginkaku.
6. Warna Coklat: Sangat jarang sekali ditemui, seorang Genin Komugakure mengenakan pelindung ini di serial OVA Naruto edisi kesembilan.
Trivia:
1. Dalam sebuah wawancara dengan Masashi Kishimoto, ia mengatakan bahwa membuat pelindung dahi karena ia merasa sangat sulit untuk menggambar kacamata Naruto.
2. Pada Naruto Chapter 627, masing-masing Jhinchūriki mengenakan pelindung dahi berwarna putih dengan tulisan kanji yang menunjukkan jumlah ekor masing-masing.
- Literal English: Forehead Protector
- English TV: Headband
- Indonesia: Pelindung Dahi
Hitai Ate merupakan pelindung dahi atau ikat kepala yang dikenakan oleh hampir setiap Ninja, terbuat dari plat logam yang diukir dengan simbol dari desa masing-masing Ninja, dan biasanya disatukan di selembar kain yang berwarna. Pelindung dahi ini diperoleh saat kelulusan Ninja dari Akademi, dan kelulusan ketingkat-tingkat selanjutnya.
Dalam cerita Anime Naruto pelindung dahi ini dikenakan oleh para Ninja dengan berbagai gaya. Semisal, Sakura Haruno, Genma Shiranui, Izumo Kamizuki dan Choji Akimichi menggunakan pelindung dahi sebagai bandana rambutnya hanya saja kalau milik Genma Shiranui simbol desanyamenghadap kebelakang, Shikamaru Nara mengenakannya dilengan atasnya, Rock Lee dan guru Guy memakainya sebagai sabuk di pakaian jumpsuits hijau mereka, dan juga Temari serta Hinata mengenakannya sebagai chokers. Kakashi Hatake mengenakan pelindung dahi sebagai penutup mata, dan masih banyak lagi.
Pelindung dahi ini dimaksudkan untuk melambangkan kebanggaan desa dari masing-masing Ninja dan juga simbol dari kesetiaan mereka untuk desanya. Para Ninja menganggapnya sebagai bagian yang penting, terhormat dan sebagai tradisi bagi mereka.
Beberapa Ninja pelarian seperti Zabuza Momochi tidak berhenti memakai pelindung dahi mereka, sementara yang lain seperti Orochimaru membuangnya. Sedangkan organisasi yang bernama Akatsuki, semua anggotanya masih memakai pelindung kepala namun mereka menggoresnya secara horizontal pada pelindung dahi tersebut, hal tersebut menunjukkan bahwa mereka telah mengkhianati desanya, menghapus rasa kesetiannya kepadanya desanya dan menolak untuk kembali ke desanya. Berbeda dengan Ninja dari Amegakure, mereka menggores pelindung dahi mereka bukan berarti mereka menjadi pengkhianat desa
melainkan itu merupakan tanda kemenangan mereka atas perang saudara antara Hanzo (pemimpin yang Amegakure) dan Pain (pemimpin fraksi pemberontakan atas Akatsuki).
Sejak pembentukan Aliansi Shinobi pada Perang Dunia Shinobi ke-4, pelindung dahi baru telah dibuat oleh Mifune tapi didesain oleh Gaara. Pada pelindung dahi ini tidak tertera simbol masing-masing desa melainkan tulisan kanji (忍). Tulisan tersebut melambangkan bahwa Shinobi yang dulu memperjuangkan desa mereka sendiri-sendiri, sekarang mereka akan bersatu dibawah satu Aliansi.
Warna dan Style
Dalam setiap seri Anime Naruto pelindung dahi ini diketahui dalam berbagai macam warna dan bentuk, berikut beberapa penjelasannya:
1. Warna Biru: Ini adalah warna paling umum dari semua pelindung dahi yang dikenakan oleh Ninja.
2. Warna Merah: Beberapa Ninja memiliki pelindung dahi berwarna merah seperti Rock Lee dan Guy. Ninja lainnya berubah dari biru menjadi merah selama mereka mengalami kenaikan tingkatan.
3. Warna Hitam: Banyak yang memakai pelindung dahi hitam seperti Kakashi Hatake, Sai, Neji Hyuga, Gaara, Itachi Uchiha dan Temari.
4. Warna Putih: Meskipun hampir tidak pernah terlihat, pelindung dahi ini pernah digunakan oleh Bee dan beberapa Ninja di Komugakure.
5. Warna Ungu: Beberapa Ninja dari Otogakure pernah mengenakan pelindung dahi ini, seperti Zaku Abumi, Kin Tsuchi dan Dosu Kinuta. Inoichi dari Konoha Ino Yamanaka juga memakai pelindung yang berwarna ungu. Serta beberapa Shinobi dari Hoshigakure, seperti Akahoshi, Kinkaki dan Ginkaku.
6. Warna Coklat: Sangat jarang sekali ditemui, seorang Genin Komugakure mengenakan pelindung ini di serial OVA Naruto edisi kesembilan.
Trivia:
1. Dalam sebuah wawancara dengan Masashi Kishimoto, ia mengatakan bahwa membuat pelindung dahi karena ia merasa sangat sulit untuk menggambar kacamata Naruto.
2. Pada Naruto Chapter 627, masing-masing Jhinchūriki mengenakan pelindung dahi berwarna putih dengan tulisan kanji yang menunjukkan jumlah ekor masing-masing.