Posted by : Riday Revolted Kamis, 14 Maret 2013


- Nama : Choumei/Nanabi
- Afiliansi : Takigakure
- Wujud : Kumbang
- Debut : Manga Naruto Chapter 570, Anime Naruto Shippuden Episode 165
- Jinchuuriki : Fuu
- Tipe Elemen : -
- Jutsu : Chakra Transfer Technique, Bug Bite, Bijuudama

Data :

Choumei adalah bijuu berekor 7 dengan wujud menyerupai kumbang. Bijuu ini berada di tubuh Fuu yang merupakan kunoichi dari desa Takigakure. Tidak banyak yang diketahui dari bijuu ini. Dari segi kemampuan, choumei dapat melakukan Bijuudama, Chakra Transfer Technique dan Bug Bite. Namun choumei berserta jinchuurikinya yaitu fuu telah ditangkap akatsuki sebelum seri Naruto Shippuden dimulai. 







- Nama : Gyuuki
- Afiliansi : Kumogakure
- Wujud : Campuran Banteng dan Gurita
- Debut : Manga Naruto Chapter 413, Anime Naruto Shippuden Episode 143
- Jinchuuriki : Killer Bee
- Tipe Elemen : -
- Sifat Unik : Memproduksi Tinta
- Jutsu : Chakra Transfer Technique, Continuous Tailed Beast Balls, Ink Creation, Tailed Beast Chakra Arms, Tailed Beast Eight Twists


Gyuuki adalah bijuu berekor 8 dengan wujud campuran antara banteng dan gurita. Sebelum Killer Bee menjadi Jinchuuriki Hachibi, tidak ada satupun jinchuuriki yang dapat menjinakkan Gyuuki. Dalam sejarahnya berkali-kali gyuuki lepas kendali dan membunuh jinchuurikinya. 

Raikage ketiga, A dan tim khusus dari kumogakure sampai harus berjibaku dengan amukan Hachibi. Akibatnya ayah motoi yang juga ikut dalam kejadian tersebut meninggal karena tertusuk tanduk Hachibi. A yang melihat hal tersebut langsung menggunakan Raiton no Yoroi untuk memotong tanduk Hachibi dan menyelamatkan ayah motoi. Kejadian mengerikan tersebut diakhiri dengan tindakan Raikage ketiga untuk menyegel Hachibi menggunakan Kohaku no Johei. 

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

™Music™

™Visit Me™

™ JAM ™

Copyright © Riday Community -Black Rock Shooter- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan